kenapa

Rabu, 29 Oktober 2008
Kenapa banyak orang yang kecewa?
Apa karena mereka berharap terlalu tinggi?

Kenapa banyak orang yang menyesal?
Apa karena mereka sadar mereka kehilangan?

Kenapa banyak orang mencintai orang yang tidak mencintai mereka?
Apa sebegitu rumitkah cinta?

Kenapa banyak orang berubah?
Apa karena perubahan itu membawa mereka menjadi lebih baik?

Kenapa banyak orang yang tidak ingin kehilangan?
Apa karena mereka terlalu terikat?

Masih banyak kenapa yang ingin dipertanyakan...
Tapi kenapa juga aku tidak dapat menemukan jawabannya..
Apa karena memang jawabannya tidak pernah ada..
Itulah hidup manusia...

Filipi 4 : 13
Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku...

3 komentar:

Anonim at: 29 Oktober 2008 pukul 22.08 mengatakan...

Jawabannya hanya ada di hati lu. Banyak orang ngerasa bahwa ini bukan jalab hidup yang mereka pilih, tapi justru di situlah Tuhan bekerja memakai mereka.

Serahkan semuanya pada Tuhan. Dan lu akan menemukan jawabannya di hati lu sendiri.

GBU.

{ Melina Adriani } at: 31 Oktober 2008 pukul 03.42 mengatakan...

cie.. mel.o puitis banget
uhuy..
Hmm.. jadi selama ini seno seerti itu ya.. ckckckc..
Tapi seno tu bawel banget ya jadi orang.. hehehe

{ Bubble-pinkz } at: 4 November 2008 pukul 03.02 mengatakan...

Itulah sisi lain diriku.... hahahahahaha.... Gua aja geli baca tulisan gua sendiri...

Dia mang bawel banget.... hahahahaha....

 
 

© 2010 warna-warni diriku, Design by DzigNine
In collaboration with Breaking News, Trucks, SUV